Pj Bupati Sorong Ditangkap KPK 

RUBRIK.co.id, SORONG-  Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) melakukan Operasi Tangkap Tangan (OTT) terhadap Penjabat Bupati Sorong Yan Piet Moso bersama sejumlah pihak di Sorong, Papua Barat Daya dan Manokwari, Papua Barat, Minggu (12/11).

Yan diduga melakukan tindak pidana korupsi penyuapan dan pengondisian hasil temuan  Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Provinsi Papua Barat Daya.(**)

Komentar